Breaking News
Loading...
Kamis, 26 Desember 2013

Memilih Jenis Insulin yang Tepat dan Aman

19.30
Memilih Jenis Insulin yang Tepat dan Aman - Seiring dengan berkembangnya dunia kedokteran, maka ada telah ada beberapa jenis hormon ini yang bisa ditemukan dan pilih. Menurut lama kerjanya, hormon ini dikelompokkan menjadi lima; yaitu insulin rapid-acting, pre-mixed, intermediate acting, dan juga short-acting.



Ada beberapa pertimbangkan yang dibuat oleh seorang dokter untuk menentukan jenis hormon insulin yang tepat, dan salah satunya adalah mempertimbangkan kadar glukosa darah postprandial dan puasa. Selain itu, seorang dokter juga akan mempertimbangkan kegiatan dan kesediaan pasien; beberapa pasien tidak telaten untuk melakukan terapi ini, sebagian lagi mungkin sering lupa untuk menyuntikkan terapi hormon ini.

Selain kesediaan pasien, seorang dokter juga akan mempertimbangkan kemampuan seorang pasien untuk membangun semangat untuk sembuh, pasien yang malas mungkin akan diberikan suntikan yang lebih kuat. Untuk mendapatkan hasil pengobatan yang efektif dan memuaskan, ada baiknya bila mengkombinasikan pola hidup sehat setelah melakukan terapi Insulin. (Obat Diabetes)
Next
This is the most recent post.
Posting Lama

0 komentar:

Posting Komentar

 
Toggle Footer